Minggu, 03 Februari 2013

"Bersahabat Dengan Alam"

      Setiap manusia yang terlahir di dunia ini tidak terlepas dengan interaksi, baik antara individu , kelompok, maupun dengan alam disekelilingnya. hidup seperti manusia pada umumnya meupakan hal yang didambakan setiap individu. Senang, bahagia, kaya, tampan, dll adalah idaman semua orang. Oleh karena itu kita dituntut untuk selalu berkarya dan berekspresi di dunia ini, agar eksistensi kita selalu ada. 
      Bersabahat dengan alam dan mencintai alam, sungguh merupakan hal terindah dalam hidup kita. Alam akan turut serta menyayangi kita,, bukan demikian?? Tiada hal yang dapat menolong kita kecuali sikap dan kualitas hidup kita yang selalu memperbaruhi dan meningkatkannya. Masalah akan selalu muncul setiap saat dan mendera hidup kita. Semua kembali kepada kita... . apakah hanya berdiam diri saja ? atau bahkan berkarya nyata.. . 
      Negara indonesia yang kaya akan sumber dayanya merupakan warisan nenek moyang yang dulu pernah menguasainya, lantas apa tindakan kita selanjutnya???? yups, betul sekali tugas kita adalah melestarikan dan menjaganya agar senantiasa kokoh dan sejahtera selalu masyarakatnya.
      Mudah - mudahan harapan dan impian kita semua, dapat terwujud berkat kerja keras, semangat, dan usaha kita semuua dan tuhan memudahkannya amiien,, .


semoga bermanfaat!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar